Berdasarkan Aturan Akademik Universitas Telkom No. KR.024/ AKD27/ WR1/ 2014 Pasal 30 tentang Penetapan Kelulusan Studi dan Kelulusan Tingkat. Universitas Telkom menerapkan kelulusan per tingkat yang merupakan pertahapan studi (milestone) untuk mendorong prioritas kelulusan perkuliahan pada setiap tahun akademik menurut struktur kurikulum program studi secara berjenjang. Kelulusan Sidang Tingkat bertujuan menata rencana studi mahasiswa dan […]
Program Studi S1 Teknik Telekomunikasi Fakultas Teknik Elektro Universitas Telkom berhasil menjadi salah satu penerima Bantuan Fasilitasi Kerja Sama Internasional (FKSI) 2018 dari Ristek Dikti dari 8 perguruan tinggi di Indonesia. Info lebih lanjut dapat dilihat di https://ristekdikti.go.id/hasil-seleksi-bantuan-fasilitasi-kerja-sama-internasional-fksi-2018
Prodi Teknik Telekomunikasi telah menyelenggarakan pendidikan berbasis capaian pembelajaran (Outcome Based Education) pada kurikulum 2016. Prodi TT mendaftarkan proses akreditasi Provisional IABEE pada pendaftaran gelombang I bulan Oktober 2017. Setelah melalui proses pengiriman berkas Lembar Evaluasi Diri, peninjauan berkas dan tanya jawab oleh Evaluator, maka pada tanggal 11 Desember 2017 dilakukan proses visitasi oleh tim […]
BANDUNG, TEL-U – Dr Khoirul Anwar lecturer from School of Electrical Engineering Telkom University (FTE Tel-U) received an award from the Government of West Java Province through the Board of Research, Development and Application of Science and Technology (BP3IPTEK) West Java Province , The award is given on his effort finding a communication technology by […]